Jenderal Unang Sudargo Diganti, Kolonel Heri Melesat Jadi Komandan Korem Naga Hijau Brawijaya TNI
Rabu, 11 Oktober 2023 – 15:46 WIB VIVA – Brigadir Jenderal TNI Unang Sudargo telah resmi meninggalkan kursi jabatan Komandan Komando Resor Militer (Korem) 082/Citra Panca Yudha Jaya, Kodam Brawijaya, Jawa Timur. Baca Juga : Peran Rudal Rusia dan Korut di Balik Serangan Hamas Palestina ke Israel Terbongkar Berdasarkan informasi yang [...]